Kumpulan Foto dan Nama Pemain Rain The Series [SCTV]


Kumpulan Foto dan Nama Pemain Rain The Series [SCTV]

Film Rain The Series, SCTV akan segera menanyangkan sebuah sinetron terbaru dengan judul The Rain Series yang akan di mulai sesuai jadwal yang sudah di tetapkan, Jadwal tayang Sinetron Rain Series yaitu mulai tanggal 13 April 2015 jam 17.00 wib, Sinetron Serial The Rain ini di bintangi oleh 3 cewek yang tergabung dalam group girlband Elovii yang pernah menjadi Pemain di sinetron Jilbab In Love yang di tanyangkan RCTI beberapa waktu lalu.

Kumpulan Foto dan Nama Pemain Rain The Series [SCTV]

Kumpulan Foto dan Nama Pemain Rain The Series [SCTV]

Berikut Daftar Nama Pemain Rain The Series [SCTV]

Nama Pemain Peran
Cassandra Elovii Rain
Randy Martin Fahri
Steffi Winx Angel
Salsha Elovii Viona
Aldi Rialdy Syahroni
Endi Arfiand Rangga
Amel Carla Syahrini
Ari Wibowo Rafa / Daddy Rain
Kinaryosih Indah / Mami Rain
Shandy Syarif Daddy Fahri
Verlita Evelyn Mami Fahri
Marsha Aurelia Venus / Adik Fahri
Harland Chaniago Komar / Pak Guru
Pretty Asmara Ani / Ibu Guru
Ray Shareza Abang Rangga

Sinopsis Rain The Series, Serial besutan AS Production ini bercerita tentang masa remaja seorang gadis Rain yang di perankan oleh Cassandra Elovii, dia selalu berharap selalu turun hujan untuk menyuburkan kebun bunganya dan tak berharap kemarau karena bisa membuat taman bunganya menjadi layu dan mati, begitu juga warga di sekitar tempatnya tinggal, dimana saat kemarau datang mereka berebut untuk mendapatkan air sehingga sering terjadi keributan antar warga hingga membuatnya tak nyaman, begitu juga dengan sahabat²nya yang jatuh sakit hingga dia merasa tak teman yang bisa membuatnya terhibur. sedangkan  di suatu tempat, seorang cowok Fahri yang di perankan oleh Randy Martin berharap untuk datangnya kemarau karena ingin bermain dan bergembira bersama teman²nya sambil bermain layangan.

Berikut Kumpulan Foto Pemain Rain The Series [SCTV]
Klik gambar untuk memperbesar

Pertemuan antara Rain (Cassandra Sheryl Lee) dan Fahri (Randy Martin) membuat mereka selalu berburu hujan dan berharap pelangi atau rainbow akan muncul yang membuat mereka senang dan bahagia, namun seiring waktu, Rain dan Fahri jatuh cinta, tapi sayangnya air mata keluar seperti hujan yang mereka harap selama ini manakala Rain di vonis mengidap penyakit kanker tyrois stadium lanjut saat Fahri tak melihat Rain masuk sekolah dan mencari tahu penyebab Rain absen sekolah……

Bagaimana cerita yang akan berlangsung untuk serial sinetron terbaru SCTV Rain The Series…..Yuk kita nikmati bersama.

Baca Juga :

Terima Kasih

Artikel Terbaru :
Iklan

26 thoughts on “Kumpulan Foto dan Nama Pemain Rain The Series [SCTV]

  1. buat rain dan fahri smoga jdi kkasih amiin..

    kalian berdua gemesin kaya tom and jerry .aku ngefans bgt sma kalian

  2. CASSANDAR (rain) KAMU MENGINGATKAN SAYA DENGAN SESEORANG YANG SAYA CINTAI DARI WAJAH KAMU SIFAT KAMU SAAT KAMU BERTENGKAR SAMA RANDY MARTIN (fahri)SENDAINYA SAYA BISA MAIN FLIM SAMA KALIAN SAYA NGEFEN SAMA CASSANDAR DARI SMP DULU TOLONG HUB SAYA 08972529299 SAYA INGIN JADI ARTIS INGIN
    MERUBAH NASIB AKU INGIN MEMBAHAGIKAN ORANG TUA SAYA TOLONG HUBUNGI SAYA PLISS KALAU ADA SATU ORANG YANG MENJADI PERAN FLIM THE RAIN SARIES

  3. Ping-balik: Kumpulan Foto dan Biodata Cassandra Sheryl Lee Pemain Rain The Series [SCTV] | Protech-Parabola.Net™

  4. Rain(*CassandraElovvi*) Cantik banget:g me mau lebih deket lagi samu you!;) , Fahri(*RandyMartin*) juga ganteng saya mau lebih dket lagi juga sama smua pemain sinetron *Rain* kalo bisa saya diajak main disinetron itu;)
    #SalamSmua;*

  5. Ping-balik: Kumpulan Foto dan Biodata Randy Martin Pemain Rain The Series [SCTV] | Protech-Parabola.Net™

  6. saya suka dgn sinetron ini.. terutama dgn cassandar (rain) & randi martin (fahri).. kayanya mreka brdua cocok tuh..

  7. aq suka bngetzzz . . . sinetron ini ,apalagi rain ama fahri romantis bnget kalau lgi akrab . kya udh pcran beneran ja . . .

  8. Ping-balik: Kumpulan Foto dan Nama Pemain ZAHRA [SCTV] | Protech-Parabola.Net™

  9. kanapa film rain di akhiri padahal peminatnya banyak sekali salah satu nya aku , gak asik kalo gak ada film rain

Anda Punya Cerita Menarik Seperti Sinopsis Kami, Ayo Bagikan Cerita Anda Disini

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.